Analisis Mobilitas Sosial Dan Modernisasi Dalam Serial Drama 5ji Kara 9ji Made

Fiky Firmansyah, Rina Fitriana, Tatat Haryati

Abstract


Abstrak

 

Mobilitas sosial merupakan perubahan status sosial atau posisi sosial individu, keluarga atau kelompok dalam hierarki masyarakat. Posisi tersebut dapat berupa posisi yang lebih tinggi atau lebih rendah. Tinggi rendahnya posisi sosial merupakan kesepakatan yang telah diambul oleh sebuah masyarakat. Individu atau kelompok yang berupaya melakukan mobilitas tentunya akan mengalami perubahan sosial yang kadang terjadi secara menyeluruh ataupun sebagian. Modernisasi yang masuk ke Jepang usai politik sakoku di Jepang membentuk perubahan sosial di berbagai aspek kehidupan dalam masyarakat disertai dengan perubahan pranata di dalamnya. Dalam perubahan pranata tersebut, mobilitas sosial dan modernisasi yang terjadi di dalam keluarga kuil pun tercakup di dalamnya.

Kata kunci     : Mobilitas sosial, modernisasi, keluarga kuil.


References


Daftar Pustaka

Nurgiyantoro, Burhan. 2015. Teori Pengkajian Fiksi. Yogyakarta: Gajah Mada

University Press.

Pattinasarany, Indera Ratna Irawati. 2016. Stratifikasi dan Mobilitas Sosial.

Jakarta: Yayasan Pustaka Obor Indonesia.

Semi, Atar. 1999. Anatomi Sastra. Padang: Angkasa Raya.

Setiadi, Elly M. dkk. 2006. Ilmu Sosial dan Budaya Dasar. Jakarta: Prenadamedia

Group.

Soekanto, Soerjono. 2014. Sosiologi Suatu Pengantar. Jakarta: PT RajaGrafindo

Persada.

Tobing, Ekayani. 2006. Keluarga Tradisional Jepang dalam Perspektif Sejarah dan Perubahan Sosial. Depok: ILUNI KWJ.

Usman, Sunyoto. 2012. Sosiologi Sejarah, Teori, dan Metodologi, Yogyakarta: Pustaka Pelajar

Yoshio, Kakeo. 2009. The Guide To Japanese Film Industry & Co-Production.

Japan. UNIJAPAN International Promotion Department.

Jurnal elektronik : https://www.academia.edu.19595597/Mobilitas-Sosial https://media.neliti.com/media/publications/106525-ID-Eksistensi-identitas- kultural-ditengah-masyarakat-multikultural http://media.neliti.com/media/publications/91162-ID-Konsep-agama-dalam- kehidupan-masyarakat.pdf https://media.neliti.com/media/publications/177402-ID-Modernisasi-dalam-

perspektif-perubahan-sosial.pdf

Internet :

https://thedailyjapan.com/pandangan-masyarakat-jepang-terhadap-agama/ diakses

April 2018 pada pukul 22:00 WIB

http://csinema.com/2-unsur-pembentuk-film/ diakses 20 Desember pada pukul

:15 WIB


Full Text: PDF

DOI: 10.33751/idea.v1i2.1292

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2019 Idea | Sastra Jepang