PREFERENSI MEDIA SOSIAL DALAM PEMENUHAN INFORMASI STUDI LANJUT

Yusuf Arjuna Wibawa, Hilda Yunita Wono, Jessica Nathalia Hermawan

Abstract


Pada tahun 2020 Jawa Timur dinobatkan sebagai daerah dengan indek kinerja tertinggi di Indonesia. Salah satu wilayah yang berkontribusi dalam meningkatkan indek kinerja adalah Kota Blitar. Kota Blitar secara rutin mengadakan expo kampus terutama di SMAN 1 Blitar, namun kegiatan expo kampus berhenti akibat adanya pandemi Covid-19 dan siswa diharuskan mencari informasi melalui media sosial. Berdasarkan uraian tersebut peneliti ingin mengetahui preferensi siswa SMAN 1 Blitar dalam mengakses informasi studi lanjut. Jenis penelitian deskriptif kuantitatif dengan siswa SMAN 1 Blitar sebagai subjek penelitian. Jumlah populasi 353, setelah dihitung menggunakan rumus slovin didapat sampel sebanyak 78 siswa. Pengambilan sampel menggunakan teknik purposive sample dan data diambil menggunakan angketData yang telah didapat dianalisis menggunakan metode rata-rata. Hasil urutan preferensi media sosial siswa SMAN 1 Blitar dalam pemenuhan informasi studi lanjut adalah: Peringkat 1 Instagram dengan nilai rata-rata 4.302 dengan fitur feed dan stories, Peringkkat 2 Twitter dengan nilai rata-rata 3.82 dengan fitur hashtag, Peringkat 3 Tiktok dengan nilai rata-rata 3.65 dengan sistem FYP, Peringkat 4 Youtube dengan nilai rata-rata 3.64 dengan fitur upload video, dan Peringkat 5 Facebook dengan nilai rata-rata 2.36.


Keywords


Studi Lanjut; Media Sosial; Preferensi; Siswa SMA

References


Anugraheni, D. T., & Kusdiartini, V. (2018). Preferensi Konsumen Terhadap Media Sosial Dalam Mencari Dan Membeli Produk Secara Online. Jurnal Ekonomi Dan Bisnis, 21(2), 8–17.

APJII. (2020). Laporan Survei Internet APJII 2019 – 2020. Asosiasi Penyelenggara Jasa Internet Indonesia, 2020, 1–146. https://apjii.or.id/survei

Blitarkota. (2016). Pameran PTN Dan PTS Se Indonesia Digelar Di Aula SMAN 1 Kota Blitar | Kota Blitar. https://blitarkota.go.id/id/berita/pameran-ptn-dan-pts-se-indonesia-digelar-di-aula-sman-1-kota-blitar

Google. (2023). Kebijakan Privasi – Privasi & Persyaratan – Google. https://policies.google.com/privacy?hl=id

Ikilhojatim. (2022). Expo Kampus se-Blitar Raya 24-25 Januari Mendatang Dapat Dukungan Wabup Blitar. https://ikilhojatim.com/expo-kampus-se-blitar-raya-24-25-januari-mendatang-dapat-dukungan-wabup-blitar/

kliktimes. (2022). 4 Lembaga Pendidikan di Kota Blitar Terpilih Jadi Sekolah Penggerak Kurikulum Merdeka - Klik Times. https://www.kliktimes.com/sekolah/pr-7294815919/4-lembaga-pendidikan-di-kota-blitar-terpilih-jadi-sekolah-penggerak-kurikulum-merdeka

McDonald, J. (2022). SOCIAL MEDIA MARKETING.

Michelle Krasniak, Jan Zimmerman, D. N. (2021). Social Media Marketing ALL-IN-ONE (5th ed.).

Paramita, Ratna Wijayanti Daniar, Noviansyah Rizal, & R. B. S. (2021). Metode Penelitian Kuantitatif. In Philosophy of Science (3rd ed.). http://www.ncbi.nlm.nih.gov/pubmed/19528854%0Ahttp://libproxy.unm.edu/login?url=http://search.ebscohost.com/login.aspx?direct=true&db=a9h&AN=51827937&site=eds-live&scope=site%5Cnhttp://content.ebscohost.com.libproxy.unm.edu/ContentServer.asp?T=P&P=AN&K=51

Rahman, I. A., & Panuju, R. (2017). Strategi Komunikasi Pemasaran Produk Fair N Pink Melalui Media Sosial Instagram. WACANA, Jurnal Ilmiah Ilmu Komunikasi, 16(2), 214. https://doi.org/10.32509/wacana.v16i2.26

Retpitasari, E., & Oktavia, N. A. (2020). Preference of Social Media Usage in Teenagers Religion. Tribakti: Jurnal Pemikiran Keislaman, 31(1), 17–34. https://doi.org/10.33367/tribakti.v31i1.985

Rosarita Niken Widiastuti. (2018). Memaksimalkan Penggunaan Media Sosial dalam Lembaga Pemerintah. Direktorat Jenderal Informasi dan Komunikasi Publik Kementerian Komunikasi dan Informatika.

Supriadi, B., & Roedjinandari, N. (2017). Perencanaan dan Pengembangan Destinasi Pariwisata. Universitas Negeri Malang.

Wawan Hafid Syaifudin, M.Si, MAct.Sc, A., & Dr. Achmad Choiruddin, S.Si, M. S. (2021). Pengantar Teori Probabilitas dan Statistika. ELMARKAZI.

We Are Social. (2021). Digital 2021. Global Digital Insights, 103.

Wono, H. Y., & Aji, I. D. K. (2020). Preferensi Komunikasi Pemasaran Terpadu Perguruan Tinggi Di Surabaya Pada Era Posmoderen. Bricolage : Jurnal Magister Ilmu Komunikasi, 6(02), 171. https://doi.org/10.30813/bricolage.v6i02.2146


Full Text: PDF

DOI: 10.33751/jpsik.v7i2.8596

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.