DESAIN REST AREA DI KAMPUNG CIOMAS, KELURAHAN KERTAMAYA, KECAMATAN BOGOR SELATAN

Andrianto Kusumoarto, Rahmat Renjoni, Nindi Risnadewi, dan Enik Kristiana

Abstract


Kota Bogor merupakan salah satu kota dengan status sebagai penyangga Ibu Kota Negara, maka Kota Bogor harus mempersiapkan wilayahnya sebagai tempat wisata bagi pengunjung luar kota terutama warga Ibu Kota. Kelurahan Kertamaya di Kecamatan Bogor Selatan mempunyai karakteristik yang berbeda dengan Kecamatan lainnya di Kota Bogor, dengan letaknya yang sangat berdekatan dengan kaki Gunung, maka banyak potensi wisata alam yang bisa dimanfaatkan. Di Kelurahan kertamaya terdapat satu Kampung yang sangat terisolasi, namun memiliki potensi yang bagus untuk dikembangkan, Kampung tersebut bernama Kampung Ciomas yang mempunyai beberapa potensi wisata yang dapat dikembangkan. Potensi yang ada diharapkan dapat dikembangkan menjadi kawasan Eko-Eduwisata. Terdapat stasiun transit KAI di timur Kampung Ciomas. Keberadaannya mendorong adanya sarana dan prasarana rest area. Kegiatan pengabdian masyarakat ini menggunakan pendekatan model desain sebagaimana dilakukan oleh Booth dengan tahapan desain tetap mengacu kepada Booth yakni : 1) project acceptance; 2) research/analysis; 3) concept planning-design; 4) construction drawings; 5) implementation; 6) post construction, evaluation, and maintenance. Kegiatan abdimas ini diharapakan dapat mengembangkan dan menumbuhkan perekonomian masyarakat sekitar dan dapat memperkenalkan daerah tersebut menjadi suatu tujuan wisata bagi masyarakat luar Kota Bogor.

Kata Kunci: Kampung Kota, Rest Area, Desain Detil, Kampung Wisata

ABSTRACT

The city of Bogor is one of the cities with the status of supporting the National Capital, so the City of Bogor must prepare its area as a tourist attraction for visitors outside the city, especially residents of the capital. Kertamaya Village in South Bogor District has different characteristics from other sub-districts in Bogor City, with its location very close to the foot of the mountain, there is a lot of natural tourism potential that can be utilized. In Kertamaya Village there is a village that is very isolated, but has good potential for development, the village is called Ciomas Village which has several tourism potentials that can be developed. It is hoped that the existing potential can be developed into an Eco-Edutourism area. There is a KAI transit station east of Kampung Ciomas. Its existence encourages the existence of rest area facilities and infrastructure. This community service activity uses a design model approach as carried out by Booth with the design stages still referring to Booth, namely: 1) project acceptance; 2) research/analysis; 3) concept planning-design; 4) construction drawings; 5) implementation; 6) post construction, evaluation, and maintenance. It is hoped that this community service activity can develop and grow the economy of the surrounding community and can introduce the area as a tourist destination for people outside the city of Bogor.

Keywords: City Village, Rest Area, Detailed Design, Tourist Village

References


Booth NK. 1983. Basic Element of Landscape Architecture Design. Illinois (US): Waveland Press, Inc.

Hester RTJr. 1990. Community Design Primer. Ridge Times Pr.

Motloch JI. 2001. Introduction to Landscape Design. Canada (US): John Wiley & Sons Inc.

[Permen PU] Peraturan Menteri Pekerjaan Umum. 2009. Pedoman Penyediaan dan Pemanfaatan Ruang Terbuka Non Hijau Di Kawasan Kota/Kawasan Perkotaan. Peraturan Menteri Pekerjaan Umum No. 12/PRT/M/2009. 24 Juni 2009.

Starke BW & Simonds JO. 2013. Landscape Architecture: A Manual of Environmental Planning and Design. United State of America (US): McGraw-Hill Education.

White ET. 1983. Site Analysis. Florida (US): Architectural Media Ltd.


Full Text: PDF

DOI: 10.33751/teknik.v25i2.11234 Abstract views : 26 views : 19

Refbacks

  • There are currently no refbacks.