HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN PENCEMARAN LINGKUNGAN DAN MOTIVASI HIDUP SEHAT DENGAN PERILAKU GURU DALAM MENJAGA KESEHATAN LINGKUNGAN

Noor Alamsyah

Abstract


Abstrak : Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan  antara pengetahuan pencemaran lingkungan dan motivasi hidup sehat    dengan   perilaku  guru    dalam   menjaga kesehatan lingkungan. Metode penelitian yang digunakan adalah metode survei yaitu metode penelitian yang menggunakan kuesioner sebagai instrumen utama untuk mengumpulkan data, dengan pendekatan korelasional.

            Hasil penelitian menyimpulkan bahwa: pertama berdasarkan  analisis regresi didapatkan persamaan Y = 87,78 + 2.28x1. Peningkatan satu satuan nilai pengetahuan pencemaran lingkungan diprediksi akan meningkatkan perilaku guru dalam menjaga kesehatan lingkungan dengan konstanta 90,06. Kedua, berdasarkan analisis regresi didapatkan persamaan Y = 26,94 + 0,85 x2. Hal ini menunjukkan bahwa perilaku guru dalam menjaga kesehatan lingkungan dapat diprediksi oleh motivasi hidup sehat. Peningkatan satu satuan nilai motivasi hidup sehat diprediksi akan meningkatkan perilaku guru dalam menjaga kesehatan lingkungan dengan konstanta 27,79. Ketiga, berdasarkan analisis regresi didapatkan persamaan Y= 46,72 + 0,88x1 + 0,55 x2. Hal ini menunjukkan bahwa perilaku guru dalam menjaga kesehatan lingkungan dapat diprediksi oleh pengetahuan pencemaran lingkungan dan motivasi hidup sehat. Peningkatan satu satuan nilai pengetahuan pencemaran lingkungan dan motivasi hidup sehat diprediksi akan meningkatkan perilaku guru dalam menjaga kesehatan lingkungan dengan konstanta 48,15.

 

Kata kunci : Pengetahuan pencemaran lingkungan, motivasi hidup sehat,    perilaku  guru    dalam   menjaga kesehatan lingkungan


References


A. Sonny Keraf & Mikhael Dua. Ilmu Pengetahuan Sebuah Tinjauan Filosofis. Yogyakarta: Kanisius, 2001.

Barquin, Ramon C. "What is Kowledge Management?" Journal of Knowledge Management Consortium International. Vol.1 No. 2, January 2001.

Dainur. Materi-Materi Pokok Ilmu Kesehatan Masyarakat. Jakarta: 2000.

David Krech, Richard S. Crutcchfield dan Egerton L. Ballachey, Individual in Society (Singapore:Mc Graw-Hill, 1988)

Dwijoseputro, Ekologi Manusia dan Lingkungan. Jakarta: Erlangga, 1991

Garry Martin & Joseph Pear, Behavior Modification; what is ir and how to do it? (London: Prentince hall International, Inc., 1992)

Imam Gunawan, Pengantar Statistik Inferensial (Jakarta : Rajawali Pers, 2016)

Jujun S. Suriasumantri, Filsafat Ilmu : Sebuah Pengantar Populer (Jakarta: Pustaka Sinar Harapan, 2003),

J.Winardi, Motivasi dan Pemotivasian dalam Manajemen ( Jakarta Raja Grafindo Persada, 2002),

Kus Irianto & Kusno Waluyo. Gizi dan Pola Hidup Sehat. Bandung: Yrama Widya, 2004.

Lorin W. Anderson, David R. Krathwohl, Pembelajaran, Pengajaran dan Asesmen (Jakarta : Pustaka Pelajar)

Notoatmodjo, Soekidjo. Kesehatan Masyarakat ilmu dan Seni. Jakarta : Rineka Cipta,2007

Nona Sudjana, Teori Belajar untuk Pengajaran ( Jakarta: Universitas Indonesia, 1980),

Otto Soemarwoto, Ekologi Lingkungan Hidup dan Pembangunan (Jakarta: Djambatan, 1989)

Robert GifFord, Environmental Psychology '.Principles and Practice (Boston: Allyn, 1987)

Robert Kreitner dan Anggelo Kinicki, Perilaku Organisasi, terjemahan Erly Suandi (Jakarta: Salemba Empat, 2005)

Richard M. Streers and Lyman W. Poter, Motivation and Work Behavior (New York: McGraw-Hill, 1991)

Richard I. Layon and Leonard D. Goodstein, Personality Assessment (New York: JhonWiley& Sons, 1977)

Ricky M Mulia. Kesehatan Lingkungan. Yogyakarta: Graha Ilmu, 2005.

Sukanto Reksohadiprojo dan T. Hani Handoko, Organisasi Perusahaan: Teori Struktur dan Perilaku (BPEE: Yogjakarta, 2000)

Sarlito Wirawan Sarwono, Psikologi Sosial (Jakarta : Balai Pustaka, 2002)

Soekidjo Notoatmodjo, Kesehatan Masyarakat Ilmu dan Seni (Jakarta : Rineka Cipta, 2007)

Soerjono Soekanto, Sosiologi: Suatu Pengantar (Jakarta: PT Raja Grafindo Persada, 2007)

Stephen P. Robin, Essentials of Organizational Behavior (California: Prentice Hall, 2000)

Sugiyono, Statistika untuk Penelitian. Bandung: Alfabeta, 2011.

Tri Rusmi Widayatun, Ilmu Perilaku (Jakarta: CV Sagung, 1999)

Thomas J.Bemdt, Child Development (Dubuque; Brown & Benchmark, 1997)


Full Text: PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.