ANALISIS DETERMINAN PENGAMBILAN KEPUTUSAN DALAM MEMILIH PROGRAM STUDI DENGAN CITRA MEREK SEBAGAI VARIABEL INTERVENING
Abstract
ABSTRAK
Penelitian dilakukan untuk menguji pengaruh pemasaran digital dan persepsi harga terhadap keputusan pembelian melalui citra merek. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah mahasiswa aktif Program Studi Manajemen Pascasarjana Universitas IPWIJA. Teknik penarikan sampel menggunakan cluster sampling dengan jumlah sampel penelitian sebanyak 112 responden. Analisis data menggunakan Structural Equation Modeling (SEM). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pemasaran digital dan persepsi harga berpengaruh terhadap citra merek, pemasaran digital tidak berpengaruh terhadap keputusan pembelian, persepsi harga dan citra merek berpengaruh terhadap keputusan pembelian, pemasaran digital dan citra merek bersama-sama berpengaruh terhadap keputusan pembelian, pemasaran digital, persepsi harga dan citra merek secara bersama-sama berpengaruh terhadap keputusan pembelian, pemasaran digital berpengaruh terhadap keputusan pembelian melalui citra merek, persepsi harga berpengaruh terhadap keputusan pembelian melalui citra merek. Dengan demikian, Universitas IPWIJA untuk selalu dapat menjaga citra merek perguruan tinggi, mengingat indikator identitas merek memiliki nilai tertinggi dibandingkan indikator yang lain.
ABSTRACT
Research was conducted to examine the influence of digital marketing and price perceptions on purchasing decisions through brand image. The population used in this research were active students of the IPWIJA University Postgraduate Management Study Program. The sampling technique used cluster sampling with a total research sample of 112 respondents. Data analysis uses Structural Equation Modeling (SEM). The results of this research show that digital marketing and price perception influence brand image, digital marketing has no influence on purchasing decisions, price perception and brand image influence purchasing decisions, digital marketing and brand image together influence purchasing decisions, digital marketing, perception price and brand image together influence purchasing decisions, digital marketing influences purchasing decisions through brand image, price perception influences purchasing decisions through brand image. Thus, IPWIJA University can always maintain the university's brand image, considering that the brand identity indicator has the highest value compared to other indicators.
Keywords
References
Chaffey, D., & Ellis-Chadwick, F. (2019). Digital Marketing: Strategy, Implementation and Practice (7th ed). United States: Pearson.
Chalil, R. D., Sari, J. D. P., Ulya, Z., Hamid, A. (2020). Brand, Islamic Branding, & Re-Branding ((1st ed.)). Rajawali Pers.
Chole, N., & Dharmik, K. M. (2018). Digital Marketing & Social Media. International Conference Business Remodelling: Exploring New Initiatives In Key Business Functions. Tripude Institute of Management Education.
Setiawan, D., Arifin, K. (2021). Pengaruh Persepsi Harga Terhadap Keputusan Pembelian Jasa Di Klinik Sikamali Mabuun Kecamatan Murung Pudak. Jurnal Mahasiswa Administrasi Publik Dan Administrasi Bisnis, 4(10, 204–216.
Setiawan, E. (2018). Pengaruh Citra Merek, Kualitas Produk Dan Persepsi Harga Terhadap Keputusan Menggunakan Jasa Kurir JNE, Agen JASAFA Jatiasih, Bekasi, Jawa Barat. Jurnal Transparansi, 1(2), 166–178.
Fadjri, A., & Silitonga, P. (2019). Pengaruh Kualitas Produk, Persepsi Harga Dan Digital Marketing Terhadap Kepuasan Pelanggan di Pizza Marzano Pondok Indah Mall 2. Jurnal EDUTURISMA, 3(2), 1–20.
Riza, F. (2018). Analisis Keputusan Memilih Perguruan Tinggi Melalui Word Of Mouth, Persepsi Harga Dan Brand Image (Survei terhadap Orang Tua Mahasiswa Reguler 1 Universitas Mercu Buana) Skripsi. Universitas Mercu Buana.
Juliana, J., Johan, J. (2020). Pengaruh Brand Image terhadap Keputusan Memilih Universitas dengan Brand Trust sebagai Variabel Intervening. Journal of Business and Banking, 9 (2), 229–246.
Mahalaxmi, K. R., Ranjith, P. (2016). A Study on Impact of Digital Marketing in Customer Purchase Decision in Trichy. IJIRST –International Journal for Innovative Research in Science & Technology, 2(10), 332-338.
Kotler & Amstrong. (2016). Principles of Marketing Sixteenth Edition Global Edition. Pearson Education Limited.
Dewi, L. K. C., Widagdo, S., Martini, L. K. B., Suardan, I. B. R. (2020). Pengaruh Digital Marketing dan Customer Relationship Marketing Terhadap Keputusan Wisatawan dengan Brand Image Sebagai Variabel Mediasi. Jurnal Ekonomi Dan Keuangan, 2, 243 – 270.
Masduki, Prihartini, E., Abdullah, D. (2023). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Kuliah Di Perguruan Tinggi Swasta. Entrepreneur : Jurnal Bisnis Manajemen Dan Kewirausahaan, 4 (1), 205–219.
Afwan, M. T., Santosa, B. S. (2019). Analisis Pengaruh Kualitas Produk, Persepsi Harga Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Keputusan Pembelian Dengan Citra Merek Sebagai Variabel Intervening (Studi Pada Konsumen Mebel Madina di Kota Banjarnegara). Diponegoro Journal of Management, 8, 1–10.
Peter dan Olson. (2014). Perilaku konsumen dan strategi pemasaran (2nd ed.). Penerbit Salemba Empat.
Arifuddin, R. R., Kadir, A., Kadir, N. (2019). Pengaruh Personal Selling Dan Digital Marketing Terhadap Keputusan Pembelian Polis Asuransi PT. Qbe General Insurance Indonesia Cabang Makassar. Hasanuddin Journal of Applied Business and Entrepreneurship, 2(3), 92 - 108.
Deiss, R., Henneberry, R. (2016). Digital Marketing. John Wiley & Sons, Incorporated.
Nugraha, S. S. (2017). Pengaruh Persepsi Harga Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Citra Merek Dalam Meningkatkan Minat Menggunakan Go-Jek. Skripsi. Universitas DIponegoro.
Setyowati, R. (2022). Pengaruh Digital Marketing Terhadap Keputusan Siswa SMA Dalam Memilih Perguruan Tinggi. Journal of Language and Health, 3 (1), 37–44.
Widyana, S. F., Batangriyan, S. R. (2020). Pengaruh Digital Marketing Terhadap Brand Image Di PT. Central Global Network. Jurnal Bisnis dan Pemasaran, 10(2), 1 - 12.
Ling, T. S., Pratomo, A. W. (2020). Pengaruh Brand Image, Persepsi Harga dan Word Of MouthTerhadap Keputusan Pembelian KonsumenThe Highland Park Resort Hotel Bogor. Jurnal Ilmiah Pariwisata Kesatuan, 1(1), 31–42. https://doi.org/https://doi.org/10.37641/jipkes.v1i1.325
Khairani, Z., Kamilah, F., Soviyanti, E. (2022). Periklanan Media Cetak, Digital Marketing, Kelompok Referensi dan Pengaruhnya terhadap Keputusan Mahasiswa Memilih Perguruan Tinggi. Jurnal Ilmiah Ekonomi Dan Bisnis, 19 (2), 211–217.
DOI: 10.34203/jimfe.v9i2.8467
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2023 The Author(s)
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.